Siswa SMK Mudaba mengikuti Kelas Menulis Cerpen

Minggu, 29 September 2024 bertempat di Ruang Seminar Grhatama Pustaka Dinas Perpustakaan dan Arsip Daerah (DPAD) DIY mulai pukul 08.00 – 16.00 WIB sebanyak 10 siswa SMK Muhammadiyah 2 Bantul ( Riris – XII OTKP, Asyiva – XII BDP, Tyas – XII BDP, Agita – XI MPLB, Dewi Novita – XI MPLB, Jessica – XI PPLG, Ersita – X PM, Siwi Anggi – X PM, Nabila – X MPLB, Renata – X DKV) dengan didampingi 1 Guru Bahasa Indonesia Ibu Meda ALfiana, S.Pd. mengikuti kegiatan Kelas Menulis Cerpen : Merajut Imajinasi, Wujudkan Mimpi, Hasilkan Karya Abadi oleh Yayasan Senyum Kita.

Kegiatan tersebut dilaksanakan sesuai rundown berikut ini :

WaktuKegiatan
08.00 – 08.30 Registrasi
08.30 – 08.45Pembacaan CV
08.45 – 09.00Pembukaan dan Perkenalan Peserta
09.00 – 09.15Materi 1 : Pengenalan cerpen (pengertian, ciri-ciri, perbedaan dengan karya sastra lain, fungsi)
09.15 – 10.15Materi 2 : Eksplorasi ide dan pembuatan outline (alur, tokoh, konflik)
10.15 – 10.25Ice Breaking
10.25 – 10.55Diskusi Kelompok
10.55 – 11.30Materi 3 : Penentuan moral value dan judul
11.30 – 11.35Ice Breaking
11.35 – 12.00Diskusi Kelompok
12.00 – 13.00Ishoma
13.00 – 15.00Praktik penulisan cerpen
15.00 – 15.45Review hasil tulisan
15.45 – 16.00Penutup dan Foto Bersama

2 thoughts on “Siswa SMK Mudaba mengikuti Kelas Menulis Cerpen

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.